Selasa, 17 Juli 2018

SENGKALING FASTIVAL FOOD




Sengkaling Food Festival menjadi ikon wisata baru di Kabupaten Malang, pengubahan konsep ini diselenggarakan dengan tujuan ingin mengubah pikiran masyarakat bahwa Taman Rekreasi Sengkaling (TRS) selalu membenahi mutunya dan kuaitasnya seiring dengan perkembangan pariwisata Malang, oleh karena itu lah saat ini bertransformasi menjadi taman rekreasi yang modern, menjadi pusat kuliner terbesar di Malang. Lokasinya pun sangat strategis, ada di antara Malang dan Batu, tentu memudahkan Anda yang ada di Malang atau Batu jika ingin menikmati kuliner dari berbagai daerah di satu tempat, SFF adalah jawabannya
Menurut saya sengkaling festival food bukan hanya menyajikan makanan saja tetapi sengkaling festival  food juga menyajikan hiburan seperti band dan karaoke yang sangat menghibur saat malam hari dan membuat suasana menjadi sangat istimewa tidak hanya itu saja di sengkaling festival food juga tersapat wahana permainan dan tempat foto yang bagus terutama saat malam hari.
Dahulu, sistem pembayaran di sini menggunakan Top Up Card atau menggunakan kartu sendiri untuk membayar, jadi tidak bisa cash, harus membeli kartu terlebih dahulu minimal  Rp50.000 dengan biaya pembuatan kartu Rp5.000 dan bisa diisi ulang. Namun saat ini Anda tidak harus membeli kartu, sejak tahun 2015 Anda bisa membayar tunai sehingga tak membuat bingung Anda yang hanya datang berdua saja dan memesan tak banyak makanan.

Wisata kuliner yang dimiliki oleh Universitas Muhammadiyah Malang dan tempatnya pun tak jauh dari kampus tiganya ini berlokasi di Jl. Raya Mulyoagung No. 188, Kecamatan Dau, Kabupaten Malang.

Semoga Bermanfaat ya
SEE YOU



Tidak ada komentar:

Posting Komentar